Sekolah tidak harus serius melulu bukan ? hiburan sekali-sekali pun dibutuhkan untuk menghilangkan penat. Hal inilah yang coba dilakoni oleh para siswa di Inggris, dengan membuat video parodi Gangnam Style milik PSY.
Aksi Iron Man masih berlanjut, film ketiga dari Iron Man sedang digarap, beberapa trailer sudah dirilis, namun trailer Iron Man 3 ini bukanlah aksi Iron Man sesungguhnya. Namun, mungkin ini bayi Iron Man yang beraksi melawan para penjahat berkostum kelinci.
Iklan pengobatan Klinik Tong Fang yang memang tengah gencar ditampilkan di televisi ternyata mendapatkan reson beragam. Bahkan Klinik Tong Fang ini tengah ramai diperbincangkan di Twitter, hal tersebut terjadi setelah muncul parodi mengenai iklan tersebut hingga menjadi trending topics world wide.
Jika dulu smepat muncul foto parodi Lady GaGa yang membuming pasca pencekalannya, kali ini setelah film The Dark Knight Rises dirilis dan laris manis muncul foto parodi Batman yang tak kalah lucu dan populer.
Dianggap berpenampilan terlalu seksi kedatangan Lady GaGa pun disambut penolakan oleh FPI. GaGa pun diperbolehkan menyambangi penggemarnya di Indonesia, namun dengan syarat yang diberikan FPI yaitu berkebaya dan berjilbab.
Kedatangan Lady GaGa ke Indonesia untuk menggelar konser menuai pro kontra. Bahkan FPI yang menolak terang-terangan kedatangan GaGa juga menyebutka jika penampilan GaGa terlalu terbuka. Dan seiring dengan gencarnya penolakan FPI, kini foto lucu tentang pardy GaGa berjilbab pun beredar.
Parodi tupai kuno Scrat ditampilkan seperti drama tanpa suara "The Artist" di sebuah trailer baru untuk "Ice Age: Continental Drift".